Kamis, 05 September 2013

Jalan jalan di Padang , Painan , Solok

Jalan jalan di Padang , Painan dan Solok , Bumi Minang Sejuta Pesona

Hello everybody. Jumpa kembali kita membahasd an menceritakan seputar perjalanan saya di bumi minang ini. Hmm semoga blog ini dapat jadi refrensi dan bermanfaat buat semuanya. Ckckkckck contek perjalananya juga boleh kok Yah kali ini saya dan family meluncur dari padangsidimpuan ke padang. Jarak tempuh sekitar 8 jam. Yahh,, oleh karena itu bermalam di mobil. Tak terasa 8 jam telah berlalu dan kami tiba di bumi yang terkenal akan keelokannya. Kota padang merupakan kota terbesar di pesisir barat pulau sumatera. Dan merupakan ibukota provinsi sumatera barat. Luas wilayah 694,96km. Etnis yang mendominasi ialah minangkabau. Dan mayoritas agamanya ialah  islam.Di padang yang paling hits ialah wisata kulinernya. Yaiyalah , masakan padang , khususnya rendang , udah menyebar se Indonesia bahkan dunia.

DAY 1

Yahh, tiba di padang pukul 8 pagi . Berhubung ini hari libur jadi hotel hotel pada penuh . Untung lah Hotel pangeran city masih tersisa beberapa kamar lagi.After check in semua pada tepar zzzzz... yayaya it’s oklah. Waktu udah nunjukan jam  12 siang, saya pun membangunkan family untuk siap siap. Kita ke padang kan bukan buat tidur di hotel kan? Ckckckckckc  Baiklah beres beresnya cukup lama sekitar sejam an. Because antri kamar mandi hahahahah. Yah,, perut udah terasa kosong. Saatnya kita luch.  Saya dan family pengen banget nih makan ala seafood gitu. Biasanya menu seafood dapat ditemukan  di daerah pantai padang. Banyak banget resto dan cafe berjejeran. Hmmm setelah berkeliling cukup panjang, yah kami tiba di sebuah resto.  Katanya sih ini rekomendasi. Sebelumnya saya dan family belom pernah makan disini.

Wisata kuliner Pondok ikan bakar cabang khatib sulaiman

Alamat : JL samudera taplau, Padang     

Yahhh namnaya ajah restoran seafood. So menu menunya pun berhubungan dengan laut. Ada ikan nila,cumi, udang dll. Kami memilih untuk makan ikan nila bakar dan cumi bakar  Widihhhh,,, asap dari ikan bakar yang bekobar kobar. Wangi banget. Menu yang dipesan tiba. This time for luch. Taste ikan bakarnya enak banget loh! Pedas gitu loh. Ciri khas dar ikan bakarnya ialah lumuran saos padangnya.Di tambah lagi cabai hitamnya yang bikin semangat makan.Tak lupa segelas jus jeruk mereda rasa pedas si ikan bakar.  After isi perut yah, kembali lagi bereksplorasi city tour padang


Wisata malin kundang

Alamat : 28 Km dari padang

The first palce yang di kunjungi nih. Tempat ini terkanal karena legenda anak durhaka. So jangan durhaka kayak malin tuh entar jadi batuh  Disini kamu hanya dapat menemukan berupa patung malin yang sedang bersujud.Tidak hanya itu puing puing kapalya pun menjadi batu. Percaya gak percaya yah tergantung anda, namnya aja legenda  Kamu tidak naya menemukan patung malin sajang , disini juga ada pantai yang cukup indah. Widihh,, ombak nya saling berkejar kejaran. Angin nya pun sepoi sepoi . Lumayan untuk melepas panas yang cukup gerah. Yayayay rekomendasi buat yang penasaran dengan keaslian akan legenda si malin kundang. Okalh Gak perlu berlama lama, panas tau, kami pun melaju kembali ke padang. Yah karena ini udah mulai sore idealnya menyaksikan sunset di pantai padang


Wisata pantai padang

Mobil melaju cukup kencang yang selama 1,5jam. Di pantai padang banyak menyediakan pondok pondok gitu. Bingung juga pilih yang mana. Akhirnya kami pilih pondok dengan payung warna warninya. Yeahh unyuk unyuk warnanya.Pantai padang ini berpasir abu abu. Tak terlalu bersih. Angin sepoi sepoi dan nyiur menari khas pantai menemani. Hmmm sepertinya air kelapa muda pilihan minuman untuk sore ini. Hmmm disini banyak pengunjung yang mandi  untuk merasakan asinnya air laut. Saya sih milih berjalan jalan di seputaran pantai. Hmm cukup menyenangkan today .Sunset di pantai cukup indah dan menawan. Yahh like this moment. After that kami bergegas ke suatu tempat yang popular untuk wisata di malam hari buat orang sana.


Wisata Jembatan siti nurbaya

Yahh tiba juga di suatu jembatan yang memiliki nama yang cukup unik dan sering kita dengar kisahnya. Yah kisah cinta siti nurbaya, Karangan marah rusli, slah satu penuli yang tersohor di jamannya. Gak kalah menarik dengan kisah romeo juliet, sedikit lebay sih kalo jaman sekarang JJembatan ini cukup kokoh yang menghubungkan kota padang dengan bukit gado gado. Kalo kamu kepengen melihat makan siti nurbaya, melalui jembatan siti nurbaya , dengan menggunakan kenderaan roda 2 atau 4  ke kai gunung padang. Katanya jalan ke sana setapak tapi tak terlau sulit.  Pada siang hari suasanan di jembatan ini sepi, but pada sore dan malam hari rame banget loh. Soalnya di pingir pingir kiri kanan trotoar ada penjual jagung bakar dan rebus. Hmmm malam malam serunya sih ngemil. Dari  jembatan ini kamu dapat melihat pemandangan kota padang yang penuh dengan kerlap kerlipnya. Nice view lah . Dapat mersakan atmosfer night lifenya di padang . Saking ramanya akses ke sini macet loh. Hmm kurang lebar sih jembatannya. Karna ada penjual dan parkir pengunjung. Klakson para pengendara mengganggu sedikit ketenangan.Yah kita kembali ke hotel tercinta dan tidur ,, zzzzzzzzz



 
DAY 2

Waktu menunjukan jam 6 , itu berarti pagi telah datang menjelang. Yahh mengeksplorasi padang lagi. Kita siap siap dulu , kemudian sarapan. Hmmm Menu sarapan yang favorit nih , soto padang. Kuahnya encer gitu. Menurut saya sih agak seperti sop. Segerrr Baikalh kita menjelajah kembali

Wisata Pantai Carocok

Alamat: Kecamatan iv jurai , 77km dari Padang

Sebenarnya saya dan family bingung mau pergi kemana hari nih. But di loby hotel ada brosur mengenai  tempat wisata yang menarik di padang. Ada suatu tempat yang belom pernah sya kunjungi yes this name, carocok beach. Pantai ini berada di painan.Waktu tempuh dari padang ke painan  2 jam. Yah tak terlalu jauh. Dari brosur bagus sih.Yha finally kami pun tiba di paiana . Yah because this is the firs time , jadi tanyak sana, tanyak sini. Takut nyasar. Hmmm gapura selamat datang ke pantai itu pun semakin membuang semangat. Kawasan ini berhadapan dengan 2 pulau yaitu pulau kereta dan pulaucingkuak. Yahh ternyata ini hari libur jadi parkirnya rame, cukup lama cari parkir nya. Hmmm Keramaian, kurang tertata , kurang bersih dan banyaknya penjual asongan membuat pantai ini terkesan kumuh. Yah you know lah. But yang bikin saya gak nyesal kesini adalah biru lautnya yang bening. Hmmm indah viewnya. Tak hanya itu ada pegunung pegunugn, dan pohon kelapa di sekeliling pantai yang mempercantik pantai ini. Di ujun pantai ada jembatan menuju  pulau kereta. Yayayya sayangnya adanya sepeda motor yang berlalu lalang mengganggu kenyamanan. Yups setelah tiba di pulau kecil itu , saya dan family memutuskan akan mengelilingi pulau  ini dengan kapal kecil. Sekitar 200 meter ke arah barat terdapat pulau cingkuak. Yes sang kapal mengarungi laut dengan sedikit cepat. Tiba di pulau cingkuak , saya dan family gak turun . Pasalnya saya tak bawa pakaian ganti.Dan disinii banyak wisatawan yang pada mandi. Hmm jujur pulau ini indah. Dengan gunung gunung , batu karang yang kokoh ,pasir putihnya menambah keindahan perjalanan kali ini. Setelah puas memandang,Kapal itu kembali ke pantai  carocok. Tiba di pantai , pengunjung yah tiba semakin ramai. Widihh, jika ini bukan hari libur , mengeksplorasi pantai ini pasti seru, taulah keramaian nya yang cukup padat , jadi gak dapat fell , damainya pantai ini  Yupss tempat terakhir yang telah tersedia disini adalah langkisau view. Jujur blom pernah searching mengenai pantai ini , Cuma mengandalkan brosur. Semoga tak mengecewakan ke langkisau view ini


Wisata Langkisau view

Alamat : 15 menit dari Pusat kota Painan

Sebenarmya masih dalam satu kawasan pantai carocok. Tapi ini di atas bukit. Widih,, perjalanan kesini berliku liku dan berkelok sangat tajam. Ngeri juga bila tak mahir bawa mobil. Bailah sesampai di puncak , kami seisi mobil tercengang melihat keindah pantai carocok dari langksiau view. Widihhh biru banget pantainya , tak hanya itu di sini kamu dapat melihat kota painan  dari atas. Tampak rumah rumah penduduk berjejer secara apik. Pohon hijau menambah kesejukan.Top banget yang satu ini.Cocok banget untuk berpose ria. . Hmmm gak nyesel ke painan.Sampai di paling puncak dari langkisau view, ada semacam taman gitu . Cukup berjalan kaki dengan menaiki atu persatu anak tangga , kamu dapat smapai di puncak bukit di ketinggian 400 meter .Yah suasananya seperti di simalaem. Tapi kalo disi gerah, yah efek pantailah. Di taman ini rumput hijau membentang sangat luas. Seperti lapangan golf di tepian tebing.Hmmmm disini kita dibikin tercengang lagi. Ombak tampak saling bergulung dan memecahkan karang.Langit biru pun menambah kemolekannya.Rasanya seperti di atas pesawat.Indahnya lukisan Tuhan yang satu ini. Rekomendasi banget ke langkisau. Disini bukan tempat objek wisata saja, juga merupakan tempat obyek olahraga paralayang. Widihh keren donk. Terbang sambil melihat panorama pantai carocok dan sekitarnya. Sayang seribu kali sayang , disini tak ada hotel yang berbintang dan arena wahana permaianan atau taman bunga lah setidaknya L.Yah after berpanas panas ria, kami kembali ke painan buat makan siang.Lupa apa namanya. Pokoknya masakan jawa gitu.Nikmat banget makan siang di pinggir pantai JLike this moment, After lunch, kita back ke padang. Yayayaya good bye the beach of paianan .Mobil melaju kencang dan kami pun tak melewatkan waktu senja di teluk bayur.



 


Wisata Telu bayur

Lokasi ini merupakan sejenis tempat penatapan di pinggir jalan arah painan – padang. Banyak warung warung yang menyediakan minuman ringan . Banyak turis lokal dan mancanegara yang menghabiskan sunset di sini. Yaiyalah indah banget. Dari atas ini , kamu dapan melihat panorama teluk bayur dari kejauhan. Bukit bukit yang hijau , pohon kelapa berjejeran , desiran air laut seakan menguning ke oranye oranye an , akibat apntulan sinar matanari yang akan terbenam. Hmm nice view sunset disini, Rekomendasi. Segelas air cincau sedikit menggelitik tenggorokan  Yah finally for today.

DAY 3

Good morning , padang. Yah the last day ini kami akan memaksimalkan waktu berwisata. Hmmm after breakfast , kami pun check out. Lebih pagi sih perginya. Sekitar jam 8 pagi. Because setelah wisata danaua kembar dan kebun teh , langsung cabut ke Padangsidimpuan. Well, Perjalanan padang ke Alahan panjang memeakan waktu sekitar 2 jam. Jujur blom pernah ke sini . Saya taunya searching di internet. Jadi saat dalam perjalanan wara wiri melihat papan petunuk dan betanya dengan warga sekitar. Biar gak nyasar lah.

Wisata Kebun Teh alahan panjang, solok

Saat tiba di alahan panjang  solok, kamu akan disambut dengan karpet permadani yang membentang luas dan indah. Yes, kebun teh alahan panjang. Hmmm indah banget, sumpah. Perbedaan kebun teh alahan panjang dengan kebun teh puncak ialah jalan dan pohon cemaranya. Di puncak , kebun tehnya di jalan besar menuju bandung.Dan kebun tehnya diselingi oleh pohon cemara. Saya lebih suka di kebun teh alahaan panjang , because disini lebih sepi dan damai. Gak seramai di puncak bogor. Jika kamu mau mencari ketenangan dan kedamaian disini tempatnya. Hijaunya si kebun teh menyejukkan hati dan menenangkan fikiran yang jenu dengan aktifitas sehari hari. Semilir angin menambah kesyahduan perjalaan ini.  Yahh jangan lewatkan berpose ria di sela sela kebun teh. Hmmm keren banget kalau mau bernarsis. Suasana ala pedesaan nan sejuk guys. Yahhh di sekitar kebun teh juga ada penjual jagung bakar or rebus. Singgah dulu ah di salah satu warung. Hmmm latar kebun teh dan nikmatnya si jagung bakar menambah kenikmatan perjalanaan kali ini. Tastenya pedas dan manis. Hehehehhe. Yahh after isis perut , kita melaju ke tempat lainnya.

Wisata danau kembar

Alamat : 60 KM dari Padang ke arah Arosuka

Danau ini  dari namanya ajah udah unik. Danau kembar , seperti saya   . Danau kembar terbagi menjadi 2 , danau ateh dan danau bawah.Lokasinya hampir berdekatan dan kondisi alamnya mirip. Namanya ajah danau kembar, heheheh. Mobil pun melaju , dan kami pun tiba di danau bawah. Hmmm ada semacam resort gitu. Tapi seribu kali sayang , sangat tidak terawat. Dan terkesan seadanya. Hotel hotelnya pun tak terwat, jangan harap ada hamparan taman yang indah Syaang banget lah. Di ujung resort , kamu dapat melihat pemandangan bangunan resort beratapkan Rumah gadang dan selingan pohon pohon cemara yang menjulang tinggi , menambah keindahan pemandamngan si danau bawah. Airnya cukup jernih dan biru. Yah kalau yang satu ini nice viewlah. Yah tak lupa saya dan keluarga mengabadikan diri disini. Semilir angin menyejukkan hati. Hmmm air danau yang tenang, menenangkan jiwa ini. Hehehhe cukup menghiburlah kesini.  Yang sayaa suka ialah lokasi disini sepi. Yang ada mungkin, orang lokal di sekitar sini.. Jangan harapkan disini ada turis asing, mungkinkurang  tertata dan promosi ajah kali . Yah kita lanjut ke panorama. Bisa belok sebelah kiri. Jalannanya cukup curam. After memarkirkan  mobil kamu harus berjalan lagi , sedikit mendaki. Se tiba di atas , jujur terkesan biasa saja. Hmmm nothing special and interesting. Maybe cara penyajian nya kurang menarik. Mungkin kalau ada taman taman , maka akan seperti sekelas  simalem. Melihat keindahan danau dari ketinggian. Kesejukan di bukit ini menambah nilai plus nya. Hmm lagi lagi sampah berserakan di sana sini. Saya dan family meminum secangkir teh “ Alahan panjang solok” . Tastenya berbeda, agak pahit. Hmmm kehangatan si teh perlahan sedikit menusuk dingginnya puncak panorama . Dari atas panorama kamu dapat melihat danau ateh dan bawah.Cumak semak semak sedikit mengganggu penglihatan para pengunung  Setelah puas mentap lukisan tuhan yang indah , kami pun bergegas meningglkan paorama.


Wisata Belanja sayuran di solok

Hmm , karena udaranya yang sejuk , gak heran disini tempatnya tumbuh sayur sayuran yang segar. Ada kol , bayam , cabai, bawang dll. Pokok masih natural banget deh. Harganya pun agak miring dari kota. Yah you knowlah beli langsung di tempatnya. Hmm tak lupa sang mama membeli sayuran di sini. Banyak kios kios yang menjual sayur sayuran. Belanja yok  Setelah ini kami pun meninggalkan kota lahan panjang , solok. Yha kali ini kami akan menuju ke danau singkarak , lau menuju bukit tinggi dan kembali ke padangsidimpuan. Perjalanan dari alahan panjang solok ke danau singkarak, kamu akan di suguhkan bentangan sawah yang lapang dan hijau. Hmmm seperti kembali ke desa. Membuat mata tak mau tertutup ckckckck, sayang melewatkan moment yang indah

Wisata danau singkarak

Alamat : Antara kota solok dan Padang panjang

Perjalan ke singkarak sungguh mengesankan. Mobil akan melaju ditepi danau singkarak yang indah. Setelah sekitar 1 jam , kami tibalah di danau singkarak. Waktu menunjukkan jam 5. Yah mau sunset ni ceritanya.Danau singkarak memiliki luas 107,8km. Damainya si air danau , latar bukit barisan, tiupan angin, serta pohon pohon kelapa yang mempercantik pemandangan disini. Hmm pokonya eksotis banget . Reomendasi  menghabiskan sunset disin. Keren banget pemandangan. Hmm setelah puas bersantai. Yah sebagai bauh tangan disini banyak pedagang ikan bilih loh. Ini sejenis ikan danau. Mereka tak dapat hidup kecuali di danau singarak saja. Hahah lucu yah. Cocok banget jadi oleh oleh , karena tekstur dari si ikan bilih yang sangat renyah dan rapuh jika di goreng hehehhe.   Setelah belanja kami pun pulang menuju bukit tinggi, lalu lanjut lagi  ke padangsimpuan untuk beraktifitas seperti biasa  
  

Rabu, 04 September 2013

Jalan jalan di Parapat Dan Simalem Resort

Jalan Jalan di Parapat dan Simalem Resort , Perpaduan Keindahan Danau toba , kesejukan simalem dan Budaya batak

Horas-horas,saudara-saudara ,kesempatan kali ini saya ,fadlan dan fadli akan membahas akan kekentalan budaya batak yang begitu fenomenal sejagad raya yaitu keindahan danau toba yang memukau terletak di kota Prapat  serta tempat-tempat yang menarik yang patut untuk dijadikan destination,bagi saya tanah batak ini meiliki potensi yang dijadikan wisata yang tak kalah dengan pulau lainnya,yuk kita langsung menuju tkp
 

DAY 1 

Libur yeyeyeyeyey,Akhirnya liburan juga ya,suatu hal yang sangat disukai apalagi ditemani dengan keluarga tercinya yang merupakan momen yang cukup berharga dan tak bias dibeli hehehehh,.Mobil kami pun bergegas menuju kota Prapat yang terkanal akan keindahan danau toba serta budaya yang kental,waw jadi penasaran nie,hhehehhe .Sepanjang perjalan menuju kota Prapat,Dvd mobil kami melantunkan lagu daerah yang pastinya khas batak yang menjadikan suasana menjadi lebih menyatu dengan budaya batak sepenuhnya.Akhirnya disiang hari kota Prapat,mobil kami pun terparkir disuatu hotel yang cukup sterategis dengan dihiasi taman cukup indah letaknya persis dibelakang hotel ditambah indahnya danau toba yang sangat terkenal.Akhirnya kami pun check in di Hotel Inna Parapat. untuk beristirahat sejenak. Fasilitasnya juga cukup oke. Kamarnya punya teras yang langsung menghadap danau , memiliki privat danau , khusus tamu hotel loh , Ada taman taman yang di desain indah dengan pondok pondok kecil, Ada restoran yang menyajikan makanan yang nikmat dan fasilitas dermaga ke tomok.  Pokonya rekomendasi banget nginap disini .  Kami sangat beruntung saat itu. Karena semua kamar udah pada full , dan tinggal tersisa 1 lagi deluxe class. Yah dengan semangat kami mengiyakan. Satu menit kemudian datang seorang ibu yang berniat untuk check in jugak, but harus menelan kekecewaan karena gak kebagian kamar . Hmm kalau terlambat semenit saja pasti kita gak dapat kamar itu juga. Yaiyalah secara pada saat itu libur nasional. Semua pada pergi holiday   Tak terasa sore pun tiba,angin danau toba yang sejuk membelai lembut,seakan memaksa kami untuk menuju taman hotel menikamati sore hari di danau toba.Banyak hal yang dapat kita lakukan di hotel ini seperti sekedar bermain pasir ,berenang menikmati dinginya air danau toba,berduduk serta bersantai ria di pondok yang berjejer serta yang sangat menarik yaitu bermain water sport yang lazim dijumpai di tempat wisata lainnya.Saya hanya memilih berenang serta menikmati hangatnya sinar matahari seakan membuat saya betah untuk berlama-lama ,tak terasa hari pun semakin gelap,saya pun bergegas kekamar untuk melaksanakan shalat magrib selazimnya umat muslim lainnya.Setelah beristirahat sejenak,perut mulai berdisco ria (maklum tadi sore berendam siy didanau toba)hehehehhe,dengan semangat kami menuju restaurant tepat di samping lobby hotel tersebut.Banyak menu yang disajikan pihah hotel,tetapi saya tertarik untuk menikamti hangatnya sup ayam serta seteguk the manis hangt,maklum lah suasana di kota Prapat yang cukup dingin,juga pengunjung dimanjakan dengan aluanan music yang memecahkan keheningan malam hari di kota Prapat tercinta
 

 

 

DAY 2

 

Good morning kota Prapat,pagi ini saya bersantai ria sejenak dibalqon hotel ditemani dengan indahnya pemandangan danau toba di pagi hari dan tak lupa menikmati teh manis hangat donk heheheeheh,setelah bermalas ria,kami berberes sejaeak dan menuju restaurant untuk mengisi perut dan mengisi tenaga untuk menjelajah kota Prapat ini heheheheh
 
 

 
 

 
 
 
Setelah itu kami menuju pelabuhan letaknya tepat dibelakang hotel ,sehingga memudahkan kami untuk menuju Pulau Tomok yang menjadikan pilihan tempat yang akan kami kunjungi,hmmm kami pun bergegas menuju kapal yang terbuat dari kayu ,cukup sederhana  dengan bangku besi yang sudah terlihat begitu cukup lama ,tetapi wajar harga yang dipatok relative murah hanya RP.7000 guys,Akhirnya kapal kami meninggalkan pelabuhan hotel,seakan angin danau toba mengikuti langkah kami,terasa begitu damai dapat menikmati sentuhan angin danau toba dipagi hari.Ternyata yang menjadi pusat perhatian bagi penumpang kapal,ada sekelompok anak merupakan penduduk setempat bernyanyi bersama dengan aransement dan vocal yang cukup tinggi,waw keren juga juy,sehabis bernyanyi mereka pun meminta sumbangan seikhlasan kepada penumpang,its ok lah.
 

 
 
Tak terasa kapal kami pun terhenti dan mata saya pun tertuju terhadap batu gantung yang menjadi tujuan wisata di Prapat,para pengunjung hanya bisa melihat dari kejahuan batu gantung yang begitu fenomenal.Setelah melihat batu gantung,kami pun tiba di pulau tomok yang menjadi tujuan kami,welcome

 

Pulau Tomok

 

Kapal kami pun bersandar dipelabuhan,akhirnya kami pun meninggalkan kapal dan bergegas menuju tempat yamg menarik di pulau ini,oh ya bagi pengunjung yang ingin bersantai ria ada cafeteria sekitar pelabuhan yang menjual makanan  dan minuman,tapi saya memutuskan untuk menuju tempat yang menarik hehehhhee.Pengunjung disambut dengan pasar tradisional yang menjual aneka macm souvenir yang bias dijadikan sebagai buah tangan bagi teman-teman,tetapi harus jago nawar loh J agar mendapatkan harga yang sesuai ya guys,Akhirnya mata kami tertuju kepada keramaian berupa rumah panggung tradisional khas batak yang berjejer serta patung sigale-gale yang cukup fenomel guys,disini para pengunjung bisa menari bersama yaitu tarian tor –tor merupakan tarian khas batak yang menjadi kebanggaan donk bagi suku batak J  Disin,turis local maupun asing ikut menari tor-tor secara bersama dengan diberikan berupa kain yang disebut dengan kain ulos,turis asing begitu bersemangat mengikuti gerakan demi gerakan dari tari tor-tor,sampai saya begitu salut loh mereka berjuang agar mendapatkan gerakan yang sesuai ,hebat ya heheheheheh,tak terasa tari tor-tor pun usai dengan durasi selama 40 menit,pengunjung merasakan kepuaan tersendiri dapat menari langsung tari tor-tor yang begitu fenomenal ,bangga rasanya menjadi anak batak
 

 
 
Selanjutnta ,guide yang membawa kami ke tempat yang menarik yang ada di pulau ini,yaitu makam sidabutar.Ketika menuju pintu masuk yang sedikit bertangga, kami pun diberikan kain ulos yang bertujuan sebagai bentuk penghormatan.Disana ,guide menceritakan sejarah dan asal usul kehidupan raja sidabutar dengan menarik,luwes serta gak bikin bosan loh,karena sang guide ini membubui dari perbincangan dengan tawaan yang ringan,sehingga membuat pengunjung mendengarkan dengan seksama .Menurut saya hal ini merupakan jurus terjitu agar pihak wisatawan local maupun asing tertarik  mengunjungi makam sidabutar tetapi yang cukup disesalkan lingkungan yang  kurang terawat yang menjadi factor pencetus menurunya wisatawan untuk berkunjung ke pulau ini,but it ok  lh,
 

 
 
Selanjutnya kami melangkah untuk menuju museum batak yang berbentuk seperi rumah bolon,yang mana dimuseum ini tersimpan senjata berupa patung, pisau ,alat masak,alat untuk berburu ,tempat tidur, ulos khas batak loh Bagi saya cukup menarik lah,selanjutnya yang bikin saya tertarik ,pengunjung dapat berpose menggunakan pakaian penganti sederhana khas tanah toba loh,yang mana pengunjung diberikan ulos dan topi ,cukup menarik untuk berpose bak pengantik batak hehehhehehehAkhirnya  langkah kami yang ditemani dengan matahari yang cukup terik ,berakhir juga mengunjungi pulau tomok ini,back to hotel .
 

 
 
Tiba di hotel kami pun bergegeas untuk berberes dan check out dan segera ke kota untuk menjealajah makanan khas kota Prapat yang menjadi tujuan bagi pecinta kuliner donk hehehehhehe.Mobil kami pu melaju meninggalkan hotel yang cukup menarik dan menuju resatutan istana.Di sini terdapat makanan khas prapat yaitu ikan sambal hijau yang begitu lezat dan extra hot hahahahah,but saya begitu ketagihan untuk menikmati ikan ini,selain itu ada yang kriuuk-kriuk ikan pora-pora yang begitu renyah dan apabila ingin dijadikan buah tangan cocok banget deh ,karena kriuk kriuk loh saya jadi ikan pora-pora pengen bawa pulangdan dijadikan buah tangan buat saudara-saudara heheheheh.Setelah puas banget santap siang yang begitu kekenyangan banget,saya terpanah dengan aneka penjual buah mangga yang terletak disekitar restoran istana,waw J saran saya bagi yang ingin membeli buah mangga,dipilih yang bagus ya,jadi hanya melihat warnanya saja,tapi diperlukan ketelitian ya heheheeehh,cukup tawar menawar dapat agar mendapatkan harga yang cocok.Setelah membeli mangga untuk cemilan di mobil,lanjut untuk menjelajah ,ok lets go,,, J perjalanan selanjutnya menuju kota Brastagi yang menawarkan berbagai tempat wisata yang menarik di sumatera utara ,pemandangan menuju kota Brastagi cukup memukau akan pemandangan yang hijau dan keren banget,dai kejauhan danau toba begitu terlihat dan mempesona.Saya begitu takjub melihat pemandangan sehingga saya tak bosan ketika perjalanan ke Brastagi sambil mendengarkan music,ya apalagi kalau bukan music khas batak,play music heheheheheh.Hari semakin gelap ,tak terasa kami pun tiba di kota Brastagi yang suasananya cukup sejuk ,hmmmm kota Brastagi merupan puncaknya kota Medan guys.Setelah check in di hotel Brastagi Cottage yang memiliki hamparan rumput hijau yang luas nan indah,cocok buat esok hari untuk bersantai dan sekedar untuk berjalan pagi sambil menghirup udara segara,jadi gak sabar nunggu esok hari.Malam ini kami memilih untuk menikmati malam di kota Brastagi di restoran family.Saya memilih makanan yang hangat saja cocok banget dengan udara kota Brastagi yang dingin menusuk tulang ketika dimalam hari . After dinner kami pun check in Berastagi cottage. Nuansa batak karo guys. Cukup bagus dan bersih kamarnya.
 
 DAY 2
 
Selamat pagi,matahari bersinar lembut mengintari langkah kami untuk menikmati hamparan hijau dan sejuknya kota Brastagi di hotel ini,wilayahnya cukup luas ,jadi membuat saya begitu menikmati sensasi pagi hari.Setelah bersantai sejenak dan menikmati sarapan pagi di hotel dengan pemandangan hamparan rumput hijau dan tak lupa secangkir teh manis hangat.Para tamu juga dimanjakan tamana taman yang di desain cantik. Tak hanya itu ada juga fasilitas menunggang kuda, anda berminat ? Tak hanya turis lokal , turis mancanegara pun banyak menginap disini. Maybe karena keasrian suasana disini kali yah . Setelah check out kami bergegas menuju tempat wisata yang akan dikunjungi,yaitu Taman Simalem Resort yang begitu popular akhir-akhir ini,,hingga mendorong hasrat kami untuk mengunjungi keindahan disana.Perjalan dari Brastagi ke Taman Simalem Resort yang terletak di kota Merek berkisar 2 jam,but gak perlu khawatir guys,rambu –rambu untuk menuju Taman Simalem Resort cukup jelas,jadi gak bakalan nyasar deh .
 
 

 
Wisata Taman Simalem Resort
Tak terasa kami pun tiba di pintu masuk Taman Simalem Resort yang begitu asri dan bersih,takjub deh.Untuk masuk kedalam ,kami membayar RP.250.000 ,cukup mahal tetapi harga yang dipatok setimpal dengan keindahan temapat wisata ini,saya rasa pantas untuk dikunjungi apabila berada di Sumatera Utara.Mobil kami pun melaju dengan diiringi dengan sejuknya udara serta pemadagan nan hijau dan terawatt .Tujuan utama kami disini untuk  melihat view danau toba dari kejauhan yang cukup memukau sekali,,mobil kami pun melaju ke tempat tertinggi dengan pemadangan  nan hijau dan udara yang begitu segar membuat kami tak sabar untuk melihatnya.
 


 
Di sini banyak pengunjung menjadikan objek foto ,ada juga untuk dijadikan tempat poto prawedding ,bagi saya view danau toba dari Taman Simalem Resort begitu indah dan saya begitu takjub melihatnyaJangin berhembus lembut,membuat saya begitu menikmati pemandangan yang begitu indah,dan tak lupa untuk bernarsis ria heheheheh selanjutnya kami menuju icon taman ini dengan tulisan ‘Pearl of lake toba“dihiasi ,dengan aneka bunga-bunga yang tumbuh ditaman nan hijau yan tetata apic ,begitu banyak aneka bunga yang tumbuh dengan aneka bentuk seperti bentuk love dengan pemandangan disekitar berupa dananu toba yang begitu spektakuler , sehningga apabila ingin menikmati taman bunga yang indah dengan birunya danau toba mebuat pengunjung tak bosan berlama-lama disini sambil bernarsis ria hehehehe,saya begitu menikmati indahnya taman ini,benar-benar bersih,tertata rapi ,sehingga saya rasa tempat ini dapat bersaing berskala internasional ,karena dengan pemandangan yang indan serta tataan yang rapi yang pastinya tempat ini gak kalah dengan di luar negeri sana J selain itu disini juga ada tempat pemetikan buah-buahan seperti jeruk,strawberry yang segar ,tetapi kami hanya melihat dari kejauhan,kebetulan kala itu tak ramai pengunjung untuk memetik buah,mungkin karena begitu banyak tempat view yang indah disin,hingga tak sempat kesana heheheheeh Bagi yang ini menikmati sungai yang jernih dengan pemandangan nan indah ,disini para pengunjung cukup membayar beruapa pendopo beserta tikar dengan harga yang lumayan mahal ya,tetapi wajar apabila ketika berada disana dalam rangka picnic sehingga dapat menikmati bekal yang dibawa dari rumah serta ditemani dengan sungai yang jernih ,udara yang sejuk serasa seperti dikampung halaman ya ,tetapi kami memlih melihat sungai saja berhubung kami tidak membawa bekal,so hanya melihat-lihat saja sudah cukup ,oh ya disekitar sungai, permainan out bound dapat dinikmati juga bersama keluarga dengan sejuk ,bagi nyang tidak melakukan picnic,disini ada restoran bagi para pengunjung yang ingin mengisi perut dengan pemandangan yang memukau,tetapi dengan harga yang cukup mahal ya hehhheheh.Setelah puas menjelajahi Taman Simalem Resort,kami bergegas menuju tenpat yang pastinya keren yaitu Air terjun Si Piso-Piso yang terletak tak jauh dari Taman Simalem Resort


 
 
 

Wisata Air terjun sipiso piso

.Perjalanan kali ini cukup menyenangkan dengan udara yang sejuk nan segar heheheheh.Tak terasa kami pun tiba di Air Terjun Si Piso-Piso yang cukup ramai dikunjungi wisatawan yang tegolong tempat wisata yang tak asing lagi dengan harga yang terjangkau.Menurut saya wisata dengan budget yang low,memilh tempat ini untuk dijadikan tempat bersantai ria meilihat view danau toba serta melihat air terjun SiPiso-Piso,daripa mengunjungi Taman Simalem Resort yang lumayan mahal heheheehh,but its ok ,tempat ini cukup ok kok untuk dikunjungi bagi wisata yang sedang berkunjung disini,bagi pengunjung yang ingin picnic ,tempat ini cocok sebagai tempat menikmati bekal picnic sambil melihat view air terjun Si Piso-Piso dari kejauhan.Banyak pengunjung bersantai ria sambil menikmati bekal dengan harga yang terjangkau,saya rasa tempat ini merupakan wisata keluarga yang cocok ,ada juga wisatawan melihat air terjun dari dekat,but bagi rekan-rekan yang ingin melihat air terjun dari dekat,diisni disedikan tangga yang cukup curam dan licin,jadi dengan cukup turun kebawah,kita dapat meilhat Air Terjun Si Piso-Piso dari dekat guys,tetapi saya hanya memilih melihat keindahan wisata ini dari kejauhan saja sudah AMAZING heheheheh ,tetapi gak salah kok,bagi yang memiliki waktu yang lebih dengan turun kebawah,katanya siy sekitar 1 jam untuk dapat turun dan naik kembali ,heehheeheh lumayan jauh,but apabila ingin melihat air terjun secara dekat pasti salut banget deh akan kejernihan air terjun ini,tapi siap-siap deh dengan tenaga yang fit .Selain melihat air tejun,ada juga tempat yang kereeen deh diisni,pengunjung dapat melihat view danau  toba dari kejauhan tak kalah dengan dengan view danau toba yang berada di Simalem Resort,tetapi yang bikin berbeda ,tidak ada taman bungan yang indah yang begitu tertata rapi seperti di Taman Simalem ,masih banyak sampah yang berserakan disini hal ini akibat kurang keperdulian dari pihak pengelola sera pihak pengunjung sendiri guys ,sungguh disayangkan,karena tempat ini begitu indah tetapi masih kurang keperdulian untuk mengelola yang lebih baik,agar temapt ini dapat dijadikan tempat kunjungan wisata yang berstandar internasional L but its ok,mungkin perlu banyak waktu agar tempat ini dapat seindah di Taman Simalem Resort,yang penting positive thinking aja deh J setelah ini,kami mengunjungi tempat yang gak kalah keren yaitu Tongging,Bagi pengunjung yang ingin kesini,yang letaknya tak jauh dari Air terjun Si Piso-Piso.Tempat ini dapat ditempuh dengan jalan yang menurun serta pemandangan danau toba yang begitu indah ,sungguh mengesankan.Bagin yang ingin kesini,cukup berhati-hati karena jalannya begitu berliku-liku ,tetapi pemandangan yang indah benar-banar top de J Akhirnya kami pun tiba di desa Tongging.

 


Wisata Tongging

Tempat ini sepertinya banyak dijumpai tempat penangkaran ikan danau.Apabila ingin melihat danau toba,dini banyak semacam pondok –pondok kecil.Kami pun memilih pondok yang langsung mengarah ke danau toba sambil menikmati indahnya danau toba kala sore hari.Begitu indah ciptaan Tuhan ini ,pengalaman yang tak terlupakan bersantai ria sambil menunggu matahari terbanam di desa Tongging,sungguh mengesankan perjalanan di tanah batak.Tak terasa matahari pun terbanam,kami pun bergegas meninggalkan indahnya danau toba dan kembali ke rumah,perjalanan yang singkat tetapi begitu mengesankan,sungguh indah Danau Toba J  

Jalan Jalan di Palembang


Wisata Di Palembang , Pesona Jembatan Ampera dan Nikmatnya Mpek mpek
 

Halooo,,,, Yayayayaya saatnya kita berwisata mengelilingi kota sejuta mpek mpek. Hehehehe, yups kuliner khas Palembang gitu yang terkenal dan lezat . Merupakan kota terbesar di pualu sumatera setelah medan . Palembang pernah menjadi ibukota kerajaanbahari buddha terbesar di asia tenggara. Kota ini di julikan dengan bumi sriwijayak, karena dahulu kala kerajaan sriwijaya mendominasi nusantara dan semananjung malaya pada abad ke 9. Katanya palembang menjadi kota tertua di indonesia  . Selain itu kota ini juga sering di juluki dunia barat dengan venesia of the east , atau venesia dari timur.Sungai nya yang terkenal itu, sungai musi merupakan sungai terpanjang di pulau sumatera.Jembatan ampera menjadi ikon kota ini.Kota ini dahulunya rame. Karena dekat sungai musi.Jadi dulunya disini banyak kapal kapal yang berlabuh untuk melakukan transaksi jual beli. Merupakan kota terbesar di pualu sumatera setelah medan . Palembang pernah menjadi ibukota kerajaanbahari buddha terbesar di asia tenggara. Kota ini di julikan dengan bumi sriwijaya, karena dahulu kala kerajaan sriwijaya mendominasi nusantara dan semananjung malaya pada abad ke 9. Katanya palembang menjadi kota tertua di indonesia  . Selain itu kota ini juga sering di juluki dunia barat dengan venesia of the east , atau venesia dari timur.Sungai nya yang terkenal itu, sungai musi merupakan sungai terpanjang di pulau sumatera.Jembatan ampera menjadi ikon kota ini.Kota ini cukup panas loh cuacanya.Saran, Pakai  baju yang tipis  ajah biar nyaman.Oklah.. pagi yang cukup cerah ini kita berniat untuk jelajah sehari kota ini. Hmmm yups explore me.
 
DAY 1 

Wisata Jakabaring sport centre

Alamat : Jl Gubernur H. A.Bastari, Jakabaring, Palembang
 

Yah siapa gak kenal tempat ini. Yah dari judulnya jakabaring, merupakan  arena ini meruapakan wahana untuk pertandingan sea games dan pertandingan olahraga Jaka baring itu jaraknya sekitar 5km dari Palembang.Widihh luas juga ini tempatnya.PalembangPernah menjadi tuan rumah seagames pada tahun 2011. Tempat ini merupakan tempat opening dan closing nya ceremony even 2 tahunan tingkat asia tenggara Fasilitasnya untuk olahraga cukup lengkap dan beragam. Tidak hanya olahraga melulu , disini jugak digunakan warga setempat untuk berwisata. Karena disini susana  tempatnya teduh dan sejuk.Pohon pohon rindang cukup meneduhkan hati.  Ada danau buatannya juga yang airnya membiru. Yang diiringi pohon pohon kelapa yang rindang.Rumput hijau membentang. Danau buatannya cukup luas . Dahulu ini tempat untuk olahraga air pada saat sea games .Hmmm banyak yang pada piknik loh.  Tidak hanya itu disini taman taman yang didekorasi dengan cukup elok. Ada jalan setapak .Dengan bunga bunga berwarna. Suasanan alam tropis lebih mendominasi . Pokoknya sedap dipandang mata  Hahahah banyak yang pada narsis untuk fotographi. Kalau untuk  buang suntuk , inilah tempatnya. Karena lokasi cukup dekat dari kota , dan tiketnya terjangkau.Hmm kita lanjut keliling keliling jakabaring yukk… Yups kita juga dapat melihat asrama para atlit loh. Bentuknya sejenis apartemen gitu. Banguannya simple , bercat putih , ala minimalis gitu. Suasana melayu juga menghiasi wajah gedung ini. Cukup baguslah untuk sekelas asrama.Saat saya mengunjungi jaka baring , tampak lengang keadaanya.Yahh kita lanjut lagi ke lapangan sepak bola,

 


Gelora sriwijaya .Gedung depannya bentuknya unik loh. Yang dimana diselingi dengan taman yang indah. Tak lupa juga khas melayu mengiringi bangunannya.Yahh kita masuk yok. Widihhh keren banget lapangan bolanya. Rumput hijau membentang luas. Seta atribun untuk para penonton tersusun rapid an berwarna warni. Tak lupa juga berwarnakan khas melayu.  Pada saat ke sini ada latihan yakni ,tim sriwijaya fc. Wahh biasanya bias lihat di tv, sekarang langsung. Ckckckck cukup bayar Rp2000. Stadionnya berkapasitas 40.000 tempat duduk. Stadion ini memiliki luas 40 hektar. Dan salah satu stadion terbesar di indonesia setelah GBK. Ada 4 tribu yakni A , B,C,D. Saran untuk para pemerintah , untuk tetap menjaga kelestarian jakabaring. Yah biaya untuk pembuatan ini cukup besar loh. Kalau ini masih terjaga , dapat di gunakan untuk para atlit atlit kita di masa mendatang, dengan adanya fasilitas olaharaga ini , dapat menunjang karier mereka di pertandingan. Selai itu dapat di jadikan lokasi wisata , yang diamana kita dapat menikmati kerindangan tamannya dan atau hanya melihat lihat bangunannya yng cukup indah. 

 
 
 

Wisata kuliner Mpek mpek pak raden
 

Yahh, kita mulai berwisata kuliner memanjakan lidah. Yups ini sangat terkenal tempatnya. Dan ini high class gitu restonya. Yah ber ac lah untuk mendinginkan diri dari Palembang yang panas bohh, Makanan khas palemabng yang terkenal di indonesia. Bahan bakunya ikan dan sagu.  Selain itu varian isinya ada telur ayam, kulit ikan maupun tahu. Hmm kita mau pesan mpek mpek kapal selam dengan mie hun . Jadi dengan gitu lebih kenyang lah. Porsinya cukup banyak . Tak hanya itu kami juga mencoba semua jenis mpek mpek yang tersohor itu.  Pempek ada bayak macam antara lain , lenjer , kapal selam , keriting , adaan , kulit , tahu , pistel , udang , lenggang , otak otak , panggang , belah. Kuah nya yang kental menambah kenikmatan citarasa khas mpek mpek. Saus cuko itu rebusan gula merah , cabe , udah kering. Ikan tenggirinya pun nikmat , gak amis dan gak kebanyakan tepung. Rekomendasi banget . But harganya lumayan tinggi dibanding ,mpek mpek yang lain.Secara yang datang high class gitu , wajar toh dengan harganya ,, ckckckck biar rasa bicara soal harga J
 
 
 

 

Wisata jembatan ampere dan sungai musi
 

Yupss kita berpanas panas ria di jembatan yang tersohor itu. Hmmm meskipun gak begitu panjang tapii tetep keren loh. Sepanjang 1.177km menghubungkan seberang ulu dna seberang ilir.  Dibangun tahun 1962. Dibangun menggunakan harta rampasan jepang serta tenaga ahli dari  jepang. Yahh disini disediakan berupa sejenis pelataran untuk para pengunjung dan masyarkaat untuk menikmatan keindahan jembatan ampera dari kejauhan dan sungai musinya. Jembatan ampera ini berwarna merah loh,terlihat kokoh dan gagah di pandang dari pelataran. Di sini seperti taman kota gitu. Jadi banyak para pedagang kaki lama yang berjejer. Jujur mengganggu pemandangan. Jadi kesannya kurang indah. Pelatarana ini banyak pengunjung yang beraktifitas , seperti main sepeda, duduk bersama keluarga, atau pacar, atau hanya sekedar berjalan jalan sore.yah suasananya gak beda jauh sama jam gadang . Rame dan bersahaja. Disini para wisatawan juga dapat mengintari sungai musi dengan kapal. Saya sih memilih untuk duduk saja menikmati coklatnya sungai musi ditemani semilir angin yang menyejukkan hati.Sayangnya sungainya kurang bersih . hmmm Rekomendasi banget untuk para wisatawan. Jangan lupa ke sini yah , Kan jembatan ampere dan sungai musi  ini merupakan ikon kota Palembang.

 
 
 

 

Benteng kota besak

Alamat : Di depan Jembatan Ampera 

Yah letaknya berada persis di depan pelataran jembatan ampere. Banguanan benteng ini bernuansa putih gitu. Cukup besar lah bentengnya. Berdekatan dengan jembatan ampera. Salah satu peninggaln kesultanan palembang darussalam. Di dalam bagian benteng terdapat kantor kesehatan kodam ii sriwijaya dan rumah sakit. Benteng ini satu satunya benteng di indonesia yang berdinding batu. Benteng ini memenuhi syarat pertahanana  dengan biaya sediri untuk pertahanan para musuh  yang menyerang oleh bangsa eropa.Yahh saya sih hanya melihat lihat saja,,, ckckck panasnya gak tahan . Tapi tempat ini rekomendasi untuk mengetahui sedikit sejarah tentang Palembang. Hmmm kokoh lah pokonya si benteng putih ini.

 
 
 


 

Wisata Masjid Agung

Alamat : Didepan Jembatan Ampera
 

Yahh , yang satu ini gak jauh dari jembatan ampera. Masih dalam satu kawasan. Masjid ini merupakan masjid bersejarah di Palembang. Dan banguanan ini kebangggan orang Palembang. Tak lupa juga bernuansa melayu di arena masjid. Pintu masuknya berukiran pahat melayu berwarna emas . Kerenlah pokoknya. Masjid terbesar di sumatera selatan , dengan kapasitas 15.000 jamaah. Masjid ini berwarna putih , yahh cukup luaslah masjid in. Di malam hari  di depan masjid ini ada air mancur yang cukup besar dan indah . Lampu sorot berwarna warni menambah kemewahan air mancur ini . Yah keren lah suasananya

 
 
 


 

Wisata Jembatan ampera di malam hari

Yahh,, yang inilah yang paling di tunggu. Menikmati atmosfer malam di kota Palembang. Setelah berputar putar kota ini , kita singgah sebentar ke pelataran yang telah kita kunjungi tadi. Nah yang ini berbeda banget suasannya . Tadi suasana siang hari , nah yang ini malam hari . Dan pasti pengunjungnya makin malam makin rame . Yahh duduk duduk di pinggir sungai cukup menyenangkan lah. Lampu lampu yang berwarna warni menghiasi si kokoh jembatan ampere. Widihh takjup lah dengan dekoprasi dari kerlap kerlip lampu itu. Suara bising dari suangai ,musi juga menambah keramaian di pelataran ini. Yah seperti biasa , banyak pedagang yang menjajahkan jualannya . Say sih tertarik makan jagung rebus. Hmmm manta blah untuk mengganjal perut . Suasana malam di ampere terasa berbeda dengan di kota lain. Ada sesuatu keunikan yang saya temukan di kota ini . Entah apahlah, saya tak tak dapat menyebutkannya J 

 
 
 

 

 DAY 2

Wisata Kuliner kerupuk Palembang
 

Yahh,, sebelum kita kembali ke kota masing masing , tak ada slaahnya kita membeli buah tangan untuk keluarga tercinta. Yah oleh oleh ini paling di tunggu dan di pesan para family di rumah. Yah secara kerupuk ini sangat tersohor dan gurih. Kami pergi ke salah satu grosir kerupuk palemabang di kota ini . Pasti rasanya berbeda dengan yang ada di swalayan . Rasa ikan dan gurihnya bikin kita ketagihan makannnya Hahahah enaklah pokoknya . Apalagi di tambah dengan kuah mpek mpek khas palemabng.Makanya saya milih ini jadi buah tangan , harganya cukup terjangkaulah.okoknya rasanya original banget lah , gak sama dengan di kota kota lain. Dengan berakhirnya berbelanja kerupuk , barakhir pula menjelajah di kota ampere. Yahh selamat tinggal kota yang penuh dengan keunikan dan kedmamaian.Good bye

 
SEKIAN